Yaaa.... Haa.... salam TA.PA untuk kalian semua hehe...
kita berjumpa lagi dengan saya di malam hari sebelum pencoblosan besok...
hmzz mau nyoblos apa ... mau nyoblos nyoblos apa hayow besok :v
itu urusan kalian masing masing kan :v, urusan saya di sini adalah untuk membuat kalian semua paham, mengerti dan bisa mempraktekkan sendiri cara untuk membuat Tab Layout Pada Android Menggunakan Eclipse... yupz tidak usah menunggu lama kita langsung saja ke topik pembahasan :3
Yupzz karena merasa anak Doscom :v jadi temanya tentang opensource :v
Dan berikut adalah tapan tahapannya :
- Buat Android Project baru seperti yan telah dibahas pada entri blog saya sebelumnya yaitu pilih sub menu File -> New -> Android Aplication Project
lalu pilih next terus sampai finish untuk mempersingkat tutorial :v - Di sini kita akan mencoba membuat 3 tab yang berbeda, untuk membuatnya kita membutuhkan 4 buah activity yaitu (ArchActivity.java, MandrivaActivity.java, UbuntuActivity.java) 1 sebagai frame layout dan sisanya sebagai view yang akan ditampilkan di frame tersebut (TabLayoutSederhanaActivity.java).
- Oleh karena itu pastinya kita juga membutuhkan 4 buah file layout xml (arch.xml, main.xml, mandriva.xml, dan ubuntu.xml) agar kelihatan lebih bagus, saya akan menambahkan beberapa icon dengan extensi.png dan saya tempatkan di folder drawable-mdpi yang berada di folder projek yang kita buat.
- Sekarang kita buat terlebih dahulu layoutnya dengan cara klik kanan folder Layout kemudian klik New Android XML File.
- berikut adalah coding untuk xmlnya :
arch.xml
main.xml
- Masih berhubungan dengan tampilan atau layout, saya akan menambahkan sedikit agar ketika salah satu tab terseleksi, maka icon akan seperti ke blok kayak di pemrogaman php isitilahnya hover :v . Maka buatlah 3 buah file xml dan tempatkan di folder drawable.
style_mandriva.xmlstyle_ubuntu.xmlstyle_arch.xml
- Nah sekarang kita melangkah ke pembuatan activity, karena sudah terdapat 1 file activity, jadinya kita hanya perlu membuat 3 activity lainnya :
UbuntuActivity.java
MadrivaActivity.java
ArchActivity.java
TabLayoutSederhana.java - Dan yang terakhir, kita perlu mendaftarkan file-file activiti di atas ke dalam file AndroidManifest.xml. Apabila tidak didaftarkan pastilah aplikasinya akan forceclosed duluan :v .
- Yupz setelah itu langsung saja coba jalankan via emulator, maka hasilnya akan seperti di bawah ini :
Next akan saya bahas bagaimana membuat aplikasi kamera dan tab option menggunakan activity dan intent untuk menyelesaikan projek ini :v
Untuk Source Code akan saya share di tutorial berikutnya jadi silahkan ditunggu kelanjutannya kawan :)
Untuk Source Code akan saya share di tutorial berikutnya jadi silahkan ditunggu kelanjutannya kawan :)
Dan yak... terimakasih kawan telah membaca postingan saya... semoga anda sekarang sudah bisa membuat Tab Layout anda sendiri....
Selamat mencoba dan selaman malam kawan semuanya.... !! Dan juga jangan sampai lupa untuk meninggalkan komentar anda kawan ;)
0 Response to "Tutorial Mudah Membuat Tab Layout Pada Android Menggunakan Eclipse Lengkap"
Post a Comment